Search

Periksa 7 Komponen Penting Ini, Agar Sepeda Motor Tetap Prima di Musim Hujan - Suara.com

Suara.com - Musim hujan tiba, sebaiknya para pemilik sepeda motor lebih perhatian dengan kendaraan kesayangan agar tetap aman.

Kondisi motor yang tidak prima bisa menyebabkan pemilik tidak aman dan nyaman ketika berkendara di musim hujan.

Selain kondisi jalan menjadi lebih licin, jarak pandang pengendara juga semakin terbatas.

Untuk menghadapi kondisi tersebut, Technical Training Coordinator Astra Motor Yogyakarta Danang Priyo Kumoro berbagi tips mengenai 7 komponen yang harus diperiksa di musim hujan.

Baca Juga: Mulai dari 25 Jutaan, Ini Daftar Lengkap Harga Motor Aerox 2021

Pengendara motor melintas saat hujan di Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Senin (1/11/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Pengendara motor melintas saat hujan di Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Senin (1/11/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]

Berikut 7 komponen yang wajib diperhatikan agar motor tetap prima saat dipakai di musim hujan seperti rilis yang diterima oleh Suara.com.

1. Busi dan Tutup Busi

Periksa kondisi busi dan tutupnya. Tutup busi yang longgar berpotensi membuat air masuk ke area pengapian.

Hal tersebut bisa membuat sepeda motor tiba-tiba mogok. Cek secara visual kedua komponen tersebut, ganti segera jika sudah nampak tanda keausan.

2. Kelistrikan

Baca Juga: Viral Video Pengendara Motor Nyosor ke Dalam Warung Makan, Warganet: Dikira Drive Thru

Pastikan semua komponen kelistrikan dalam kondisi baik dan terlindungi dari potensi kemasukan air.

Adblock test (Why?)

Baca Lagi aje https://www.suara.com/otomotif/2021/12/27/174500/periksa-7-komponen-penting-ini-agar-sepeda-motor-tetap-prima-di-musim-hujan

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Periksa 7 Komponen Penting Ini, Agar Sepeda Motor Tetap Prima di Musim Hujan - Suara.com"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.