Search

Sekilas Mirip Honda Scoopy, Motor Matic yang Dibintangi Inul Daratista Ini Ternyata Masih Dijual, Harganya Murah - Semua Halaman - Motor Plus

GridMotor.id -Motor matic yang beredar di Indonesia banyak varian dan mereknya.

Tapi bukan cuma pabrikan asal Jepang, motor matic rakitan Cina atau Indonesia sendiri pernah dijual.

Salah satu motor matic bergaya retro adalah APPKTM Milan 125.

Motor matic ini sekilas mirip sekali dengan Honda Scoopy dan bintang iklan motor ini adalah artis dangdut Inul Daratista.

Baca Juga: Punya Uang Cuma Rp 6 Jutaan, Cari Motor Matic? Ini Dia Beberapa Pilihan yang Bisa Dibawa Pulang

Baca Juga: Ngeri, Seorang Wanita Terkapar Setelah Motor Matic yang Dikendarainya Hantam Truk Parkir, Galau atau Ngantuk?

Dari mesinnya, motor matic ini memakai jeroan 125 cc SOHC 4-tak dengan silinder tunggal.

Dari mesinnya, motor matic ini memakai jeroan 125 cc SOHC 4-tak dengan silinder tunggal.

appktm.co.id

Dari mesinnya, motor matic ini memakai jeroan 125 cc SOHC 4-tak dengan silinder tunggal.

Tenaga maksimal motor matic ini menembus 5,63 dk di 7.000 rpm.

Sementara torsinya mencapai 8,5 Nm pada 7.500 rpm.

Lalu, gimana dengan fitur motor matic ini?

Baca Juga: Honda Luncurkan Motor Matic 157 cc Saingan Yamaha NMAX dan Aerox 155

Dari depan, APPKTM Milan 125 memakai speedometer yang masih analog.

Desainnya cukup trendy untuk motor matic sekelas tahun 2011 itu.

Selain itu, motor matic ini juga punya saklar untuk mematikan lampu yang enggak dimiliki motor baru kebanyakan.

Tampilan kemudi motor matic yang lebih murah dari Honda BeAT.

APPKTM

Tampilan kemudi motor matic yang lebih murah dari Honda BeAT.

Meski begitu, harga motor matic ini amat terjangkau, bro.

Baca Juga: Geger! Enggak Pernah Dipakai Gara-gara Lockdown, Lampu Depan Motor Matic Ini Jadi Sarang Ular Cobra

Menurut website resminya, harga APPKTM Milan 125 dijual seharga Rp 11.300.000 OTR Jakarta.

Yup, lebih murah dari Honda BeAT yang sering dibilang motor murah itu.

Diketahui harga Honda BeAT saat ini mulai Rp 16 jutaan.

Sementara Honda BeAT Street terbaru dijual Rp 17 jutaan.

Baca Juga: Sering Terjadi, Power Mesin Motor Matic Drop Gara-gara Asal Keruk Jalur Roller Sembarangan

Kalau tertarik, brother bisa pesan langsung melalui website resminya dengan klik di sini.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi aje https://gridmotor.motorplus-online.com/read/292131912/sekilas-mirip-honda-scoopy-motor-matic-yang-dibintangi-inul-daratista-ini-ternyata-masih-dijual-harganya-murah?page=all

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Sekilas Mirip Honda Scoopy, Motor Matic yang Dibintangi Inul Daratista Ini Ternyata Masih Dijual, Harganya Murah - Semua Halaman - Motor Plus"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.