Search

Adu Trio Bebek 125cc Honda, Motor Termurah Malah Paling Bertenaga? - Suara.com

Suara.com - Pabrikan motor asal Jepang, Honda, kian menggurita di segmen motor bebek Tanah Air dengan keluarnya produk baru, Honda CT125.

Motor bebek trail ini mengusung konsep unik yang belum digubris oleh pabrikan motor lainnya.

Namun sebelumnya, Honda juga telah merilis dua produk di kelas yang sama, yakni Supra X dan juga Super Cub C125.

Di atas kertas, tenaga yang dihasilkan dari tiga motor ini pun berbeda. Seperti apa? Simak penjabarannya berikut ini.

1. Honda Supra

Supra X 125 FI warna Matte Black. [Dok. Honda]
Supra X 125 FI warna Matte Black. [Dok. Honda]

Honda Supra X hadir dengan harga mulai dari 18 jutaan. Motor tersebut dibekali mesin 124,89 cc yang mampu menghasilkan tenaga sekitar 7,4 kW dengan torsi 9,3 Nm.

Motor tersebut juga dilengkapi dengan sistem pengabut bahan bakar injeksi yang dipadukan dengan transmisi semi manual 4 percepatan.

2. Honda CT125

Honda CT125, yang cocok untuk jalan perkotaan dan aktivitas outdoor, meluncur di Jakarta, Rabu (19/8/2020). [Antara]
Honda CT125, yang cocok untuk jalan perkotaan dan aktivitas outdoor, meluncur di Jakarta, Rabu (19/8/2020). [Antara]

Honda CT125 merupakan varian termahal dengan banderol mencapai Rp 75 jutaan.

Kapasitas mesin dari motor ini sama dengan Supra X. Namun tenaga yang dikeluarkan justru lebih rendah, yakni 6,5 kW.

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi aje https://www.suara.com/otomotif/2020/08/20/103409/adu-trio-bebek-125cc-honda-motor-termurah-malah-paling-bertenaga

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Adu Trio Bebek 125cc Honda, Motor Termurah Malah Paling Bertenaga? - Suara.com"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.