Search

Modififikasi Suzuki GN250 Ubah Motor Mati Jadi The Tracker Memikat

JawaPos.com - Memodifikasi motor lawas menjadi unik dan menarik dengan aliran tertentu, butuh hunting bahan dan kesiapan desain sehingga, unit yang dibangun benar-benar memiliki kekhasan dan ekslusif.

Hal ini yang dilakukan oleh Marcelo Obarrio, penggawa sebuang rumah modifikasi bernama STG Tracker di Argentina. Baginya motor lawas memiliki kekhasan yang perlu dibangkitkan dengan part-part modern yang custom.

Ketertarikannya pada aliran tracker membawanya hingga mendirikan bengkel dengan nama yang sama. Ia sejak lama memiliki keinginan untuk membangun sebuah motor model tracker yang bisa digunakan untuk harian sekaligus menjadi display bengkel.

Untuk itu, ia mulai mencari bahan modifikasi dan akhirnya mendapatkan sebuah motor Suzuki GN250 lansiran 1994 yang sudah menjadi bangkai. Bikebound, Jumat (7/9) melaporkan, motor tersebut akhirnya mulai dibangun dari nol. Mulai dari frame hingga bore up mesinnya.

Suzuki GN250 sendiri memiliki rangka semi chopper, karena itu rangkanya mendapat perubahan, , mesinnya mendapat pperbaikan dan pembaruan, shockbreaker menggunakan shock Yamaha R1 tangki di custom serta bagian buntut didesain membentuk cover dengan logam.

Marcelo Obarrio mengatakan sejak melihat bangkai motor tersebut, ia telah berpikir jauh ke depan bahwa ada banyak bagian yang akan di pretelin dan diubah total bila menjadi model tracker. Namun kesiapan part yang menunjang pengerjaan membuatnya tetap mengambilnya walapun dalam kondisi mati total.

“Saya hanya berpikir dia, akan menjadi motor Suzuki the tracker yang keren dan legal. Lalu saya membelinya dan mulai mengerjakannya,” ujarnya.

Pengerjaan paling membutuhkan waktu yakni membangun mesinnya yang mati total dengan penggantian sejumlah komponen sekaligus di bore-up sehingga motor yang tadinya hanya 240-an cc menjadi 300 cc. Dengan demikian powernya sudah pasti ‘galak’ untuk tipe tracker.

Desain motor ini cukup komplit karena mengakomodir  style motor off-road sekaligus model vintage yang terlihat dari model tangki dan bagian depannya. Sementara knalpot dibentang menjulur ke balakang melewari sisi mesin. Jok ala racing dan buntut tawon logam membuatnya semakin kental dengal menjadi model tracker.

(wzk/JPC)

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi aje https://www.jawapos.com/otomotif/23/09/2018/modififikasi-suzuki-gn250-ubah-motor-mati-jadi-the-tracker-memikat

Bagikan Berita Ini

1 Response to "Modififikasi Suzuki GN250 Ubah Motor Mati Jadi The Tracker Memikat"

  1. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.