Tak hanya membuat tampilan menjadi menarik namun juga membuat kendaraan sepeda motor menjadi lebih nyaman untuk dikendarai. Memodifikasi motor sesuai dengan selera agar tidak bosan bisa dilakukan namun tetap tidak melanggar peraturan lalu lintas.
Seperti di salah satu bengkel yang ada di Surabaya, Jawa Timur ini sang pemilik bengkel mengerjakan modifikasi salah satu motor tahun lama menjadi model motor yang sedang digandrungi kalangan anak muda.
Model Japstyle atau dengan tampilan bodi kokoh dan ban tapak lebar kerap menjadi permintaan para pelanggan yang datang ke bengkelnya. Berikut liputannya untuk anda.
Baca Lagi aje https://www.kompas.tv/content/article/28648/video/berita-kompas-tv/ubah-motor-bekas-jadi-motor-berkelasBagikan Berita Ini
0 Response to "Ubah Motor Bekas Jadi Motor Berkelas"
Posting Komentar